Mau Kaya? Berikut 5 Tips agar Jualan di Instagram Laris yang Wajib Anda Coba

Mau Kaya? Berikut 5 Tips agar Jualan di Instagram Laris yang Wajib Anda Coba
Mau Kaya? Berikut 5 Tips agar Jualan di Instagram Laris yang Wajib Anda Coba


Tidak hanya Facebook dan Twitter, Instagram juga menjadi media sosial yang paling sering digunakan. Ada triliun akun Instagram, dengan pengguna yang sudah ketagihan mengecek baranda seperti menu setiap jamnya. Ini sungguh peluang besar bagi para pembisnis untuk mengiklankan sekaligus menjual dagangannya. Tetapi, tidak semua jualan di Instagram laku. Biasanya itu disebabkan ketidaktahuan mengenai tips agar jualan di Istagram laris.

Instagram yang hanya menampilkan foto atau video itu menjadi keuntungan Anda menggunakan aplikasi ini. Sehingga dapat menampilkan produk dagangan kepada para pembeli. Tetapi Anda juga harus memahami 5 tips jualan di instagram agar laris berikut ini.

1. Buatlah Akun Toko Online Anda
Lebih baik membuat akun toko online Anda dibandingkan menggunakan akun pribadi. Ini agar akun ini dapat fokus menampilkan berbagai dagangan juga keistimewaannya. Selain itu, target pasar juga akan lebih mudah dibidik.

2. Mendapatkan Follewer yang Banyak
Follower yang banyak membuat akun toko online Anda lebih dipercaya oleh pembeli. Selain itu, follower juga dapat tertarik untuk membeli dagangan Anda. Untuk mendapatkan follower yang banyak, Anda dapat membelinya lewat jasa. Namun, jika ingin lebih hemat carilah follower sendiri dengan memfollow ribuan orang, pasti akan ada yang follback.

3. Rajin Menngunggah Foto dengan Diskripsi Menarik
Biasakan mengunggah foto produk setiap hari, sehingga toko online Anda selalu terlihat aktif. Dan semakin banyak produk, pembeli juga akan lebih mudah memilih apa yang dibutuhkan dan diinginkan, sehingga pembeli menjadi puas. Selain itu, setiap mengunggah foto juga harus dibarengi dengan diskripsi yang menarik, ya!

4. Edit Foto Agar Lebih Menarik
Sebelum diunggah, edit dulu foto tersebut dengan berbagai aplikasi edit foto. Tambahkan juga logo toko disetiap foto, sehingga tidak ada yang mencuri gambar produk Anda tanpa izin. Foto menarik pastilah akan menarik pembeli juga.

5. Adakan Promo dan Berbagai Diskon
Siapa yang tidak suka promo dan diskon, pastilah pembeli juga menunggu-menunggu hal itu. Menambahkan dua hal itu, pastilah akan membuat toko online Anda ramai pembeli.


Itulah lima tips agar jualan di instagram laris yang dapat Anda praktikan segera. Semoga jualan Anda laris manis! Jangan lupa share artikel ini, ya!
Advertisement