Konsep Jualan Online yang Mudah

Konsep Jualan Online yang Mudah
Konsep Jualan Online yang Mudah
Alatnya dulu dibuat setelah itu tinggal usaha online, diibaratkan ketika mau mancing ikan, ada alat pancingnya dulu terus ada umpannya, lalu tinggal pilih mau mancing dimana.

Begitu juga konsep jualan online yang menurut saya terlihat mudah ini, yaitu jualan online menggunakan website atau blog landing page.

Landing page dibuat oleh creator yang memang punya jiwa seni dalam membuat tampilan yang enak dipandang dan profesional.

Para internet marketer pun, membuat jualan online praktis dengan menyusun kalimat terbaiknya di tampilkan dihalaman landing page, disertai dukungan gambar dan video.

Dengan landing page seperti itu harapannya lebih efektif dan efesien, begitu orang berkunjung ke website landing page, mendapatkan informasi yang jelas, lalu bisa langsung memutuskan membeli atau tidak.

PRnya para internet marketing berikutnya setelah memiliki website landing page adalah bagaiamana mendatang pengunjung, disini lah dalam pantauan saya, banyak yang malas dan akhirnya menyerah, akan tetapi sebaliknya ada yang terus berjuang dengan cara gratisan seperti teknik SEO kemudian berbayar yaitu beriklan di FB ads, IG ads dan iklan berbayara lainnya.

Sebenarnya hanya proses dan mau bersabar terus berusaha mempromosikan website landing pagenya, karena pastinya anda tahu datangnya rezeki tidak bisa ditebak diduga, jadi terus saja berkreatif dalam mempromosikan landing page.

Bagaimana membuat website landing page

Dalam pantauan saya hasil pencairan di google template blogger gratisan untuk landing page masih kecil sekali, pernah saya mencarinya mendapatkan template gratis, tetapi tampilannya tidak sesuai selera saya.

Lalu saya pun membelinya template blogger landing page, dengan menggunakan website atau blog landing page cara saya lebih fokus lagi dalam berjualan online. beli template berbayar dari pemiliknya juga supoort dibantu dalam penerapannya, jadi dari sini selain dapat template dapat juga ilmu tentang edit html blogger.

Kelebihan landing page blogger menurut saya karena saya biasa pakai blogger, lebih mudah settingnya dan menjadi unggulannya adalah tanpa sewa hosting karena hostingnya bisa gratis pakai hosting blogger, jika ingin terlihat profesional tinggal sewa domain berbayar saja.

Membeli template blogger untuk landing page blogger menurut saya juga investasi, beli sekali bisa digunakan selamanya, akhirnya saya pun membeli template blogspot, bagi saya yang biasa ngeblog pakai blogger ini mudah, dan selain itu dengan template blogger ini bisa ngeblog seperti biasa, hanya saja pada halaman utama bisa dijadikan landing page untuk jualan.

Untuk anda yang membutuhkan template blogspot untuk landing page referensinya anda bisa cek di blogagus.com

Kesimpulan

Konsep Jualan Online yang Mudah adalah dengan membuat website atau blog jualan dengan menggunakan tampilan landing page, sekarang ini banyak template berbayar untuk website landing page, jika anda biasa menggunakan platform blogger, tersedia juga template blogspot, meski blogspot tampilannya keren dan terlihat profesional.


Advertisement